Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Berikan Dasar Pembinaan Disiplin 

    Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Berikan Dasar Pembinaan Disiplin 

    KEBUMEN-Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Sertu Hendy didampingi Serda Susiono melaksanakan kegiatan pelatihan pembinaan mental dan fisik calon Karyawan PT Karunia Mandiri Berkarya (KMB) dengan materi pengetahuan Survival di Hutan Desa Jlegiwinangun. Kecamatan Kutowinangun Kabupaten Kebumen Sabtu (09/09/23).

    Sertu Hendy yang didampingi Serda Susiono (Babinsa Koramil 09 Kutowinangun) mengatakan. "ini latihan dasar guna pembentukan mental serta fisik, dengan penuh semangat maka akan bisa membentuk karakter seseorang jadi sekuat baja, mental dan fisik keduanya sangat penting sebagai dasar sekaligus pembentukan disiplin. "ujar Hendy. 

    Kegiatan juga mendapat pemantauan Pebri sang Guru pembimbing dari PT KMB yang sekaligus memantau kegiatan 
    14 calon karyawan PT KMB.

    Kegiatan berjalan dengan tertib, aman dan lancar.

    Redaktur : Nasruloh

    kebumen jateng babinsa koramil 09/kutowinangun berikan dasar pembinaan disiplin
    Nasruloh

    Nasruloh

    Artikel Sebelumnya

    Batituud Koramil 04/Kra Hadiri Undangan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Ikuti Pengajian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Ikuti Kami